Skip to main content
KISI-KISI UJIAN NASIONAL 2016


Badan Standar Nasional Pendidikan (BSNP) sebagai lembaga mandiri, profesional, dan independen yang mengemban misi untuk mengembangkan, memantau pelaksanaan, dan mengevaluasi pelaksanaan standar nasional pendidikan. Untuk tahun pelajaran 2015/2016 dalam rangka melaksanakan salah satu Tugas & Kewenangannya membantu Menteri Pendidikan Nasional dalam penyelenggaraan ujian nasional, telah menerbitkan Kisi-kisi Ujian Nasional untuk tahun pelajaran 2015/2016.
Berikut kami sampaikan file Kisi-kisi Ujian Nasional Tahun 2016 beserta Ralatnya yang telah disampaikan oleh Badan Standar Nasional Pendidikan (BSNP):
  1. Peraturan Badan Standar Nasional Pendidikan Nomor 0035/P/BSNP/IX/2015 tentang Kisi-Kisi Soal Ujian Nasional untuk Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah (Peraturan BSNP Kisi-kisi UN Dasar Menengah 2015-2016). Silakan Download Kisi-Kisi Soal Ujian Nasional untuk Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah.
  2. Kisi-Kisi Ujian Nasional Sekolah Menengah Pertama/Madrasah Tsanawiyah Tahun Pelajaran 2015/2016 (KISI-KISI UJIAN NASIONAL 2016 SMP). Silakan Download Kisi-Kisi Soal Ujian Nasional untuk Sekolah Menengah Pertama/Madrasah Tsanawiyah Tahun Pelajaran 2015/2016.
  3. Kisi-Kisi Ujian Nasional Sekolah Menengah Atas/Madrasah Aliyah/Sekolah Menengah Teologi Kristen/Sekolah Menengah Agama Katolik Tahun Pelajaran 2015/2016 (KISI-KISI UJIAN NASIONAL 2016 SMA). Silakan Download Kisi-Kisi Soal Ujian Nasional untuk Sekolah Menengah Atas/Madrasah Aliyah/Sekolah Menengah Teologi Kristen/Sekolah Menengah Agama Katolik Tahun Pelajaran 2015/2016.
  4. Kisi-Kisi Ujian Nasional Sekolah Menengah Kejuruan/Madrasah Aliyah Kejuruan Tahun Pelajaran 2015/2016 (KISI-KISI UJIAN NASIONAL 2016 SMK). Silakan Download Kisi-Kisi Soal Ujian Nasional untuk Sekolah Menengah Kejuruan/Madrasah Aliyah Kejuruan Tahun Pelajaran 2015/2016.
  5. Kisi-Kisi Ujian Nasional Pendidikan Kesetaraan Tahun Pelajaran 2015/2016 (Kisi Kisi Ujian Nasional Paket B & C). Silakan Download Kisi-Kisi Soal Ujian Nasional untuk Program Paket B & C.
Peraturan BSNP tentang Kisi-Kisi Soal Ujian Nasional Tahun Pelajaran 2015/2016 tersebut merupakan acuan dalam pengembangan dan perakitan soal UN yang disusun berdasarkan kriteria pencapaian kompetensi lulusan, standar isi, dan kurikulum yang berlaku.
Semoga informasi kami mengenai Kisi-Kisi Soal Ujian Nasional Tahun Pelajaran 2015/2016 ini dapat dijadikan bahan untuk mempersiapkan ujian nasional tahun 2016. Dan semoga bermanfaat, Amin Ya Allah Ya Rabbal Alamin!
Sumber:
– Badan Standar Nasional Pendidikan (BSNP)

Comments

Popular posts from this blog

PADUS KOREM

KOREM YK, 6 SEPTEMBER 2016 LOMBA PADUAN SUARA DALAM RANGKA KOMSOS KREATIF KOREM DIY                 Perjuangan Tim Paduan Suara SMK BOPKRI Wates berlanjut hari ini. Tim Paduan Suara SMK BOPKRI Wates kembali tampil untuk lomba Paduan Suara di Korem Yogyakarta mewakili Kabupaten Kulon Progo. Dengan kostum rompi berwarna merah maroon, Tim Paduan Suara SMK BOPKRI Wates tampil lebih mantap dibandingkan dengan penampila di Kodim sebelumnya.

Sertijab Kepala Sekolah 2019

Perjalanan dua periode perjalanan kepemimpinan Bapak Drs. Harsoyo Supriyadi, M.Eng telah terpenuhi. Dan hari ini, 8 Januari 2019 adalah hari di mana estafet kepemimpinan SMK BOPKRI Wates dialihkan kepada pemimpin baru. Berdasarkan keputusan Ketua Yayasan BOPKRI Yogyakara, jabatan Kepala Sekolah telah dialihkan kepada Bapak Drs. Joko Wigati. Beliau adalah mantan Kepala Sekolah SMA BOPKRI Banguntapan, yang kebetulan telah memenuhi masa jabatan Kepala Sekolahnya selama dua periode. Bagi teman-teman yang mengikuti Perkemahan Gabungan SMK BOWAT bersama SMA BOBAYO tentu tidak asing dengan beliau. Penandatanganan Serah Terima Jabatan Kepala Sekolah Pemberian Kenang-kenangan untuk Kepala Sekolah lama .. Semoga bersama kepemimpinan Kepala Sekolah yang baru, SMK BOPKRI Wates akan lebih baik dalam segala segi, baik dari pelayanan maupun profesionalitas. Dan untuk Kepala Sekolah lama, semoga Tuhan memberkati selalu pelayanan beliau, di mana pun beliau berada.

PADUS KODIM

GEDUNG KESENIAN, 30 AGUSTUS 2016                 Tim Paduan Suara SMK BOPKRI Wates unjuk kebolehan dalam lomba Paduan Suara yang diadakan oleh Kodim 0731/Klp dalam rangka Komunikasi Sosial Terintegrasi TA 2016.